TRANSAKSI MATA UANG
1. Penjualan dalam mata uang asing
Pada 22 Desember
2012, PT Pixar bersaudara menjual 300 unit barang dagangan pada Jepang industry
@ ¥ 100. pada saat pembelian kurs tukar adalah Rp 10.000 per ¥1, sedangkan kurs
pada saat tutup buku Rp 12.000, per ¥1, dan kurs pelunasan pada 15 Januari
tahun berikutnya Rp 14.000 per ¥1 maka
jurnal untuk mencatat transaksi ini adalah:
22-12-2012……….Jurnal PT.Pixar bersaudara pada saat pepejualan
(transaksi)
Piutang……………Rp 300.000.000
Penjualan………………….Rp
300.000.000
(300 x ¥ 100 x Rp
10.000)
31-12-2012……….Jurnal penyesuaian PT.Pixar bersaudara utk mengakui
keuntungan selisih kurs:
Piutang………………………..….Rp
60.000.000
Keuntungan
selisih kurs…………………….Rp 60.000.000
(300 x ¥100 x (Rp 12.000
– Rp 10.000)
15-01-2013………….Jurnal pembayaran PT.Pixar bersaudara :
Kas…………………..Rp 420.000.000
Rugi
selisih kurrs……………….Rp 60.000.000
Piutang………………………….Rp
360.000.000
(300 x ¥ 100 x Rp
14.000 – Rp 12.000=Rp 60.000.000)
(300 x ¥ 100 x Rp
14.000 = Rp 420.000.000)
No comments:
Post a Comment