Komputer yang kita temui saat ini
adalah suatu evolusi panjang dari penemuan-penemuan manusia sejak dahulu kala
berupa alat mekanik maupun elektronik.Setelah hampir 12 abad muncul penemuan
lain dalam hal mesin komputasi.
Pada tahun
1642,blaise pascal (1623-1662),yang pada waktu itu berumur 18 tahun,menemukan
apa yang dia sebut sebagai kalkulator roda mumerik(numerical wheel calculator)
untuk membantu ayahnya melakukan penghitungan pajak.
Pada tahun 1946 Dr John Mauchly dan
presper eckert berhasil menciptakan ENIAC dan EDVAC yang merupakan komputer
generasi pertama dengan menggunakan tabung vakum yang dalam proses
pengembanggannya sebagai cikal bakal komputer terciptanya UNIVAC 1
a.ENIAC
Komputer generasi ini sudah mulai menyimpan
data yang dikenal sebagai konsep penyimpanandata(stored program concept) yang
dikemukakan oleh John Von Neuman.
b.EDVAC computer
Penggunaan tabung vakum juga telah
dikurangin di dalam perancangan komputer EDVAC di mana proses perhitungan
menjadi lebih cepat dibandingkan ENIAC.
c.EDSAC computer
Edsac memperkenalkan penggunaan
raksa(merkuri) dalam tabung untuk menyimpan data.
Pada tahun 1951 Dr Mauchly dan erkert
menciptakan UNIVAC 1 komputer pertama yang digunakan untuk memproses data
perdagangan.
2.Komputer Generasi
kedua tahun 1959-1964
Komputer generasi kedua ini menggunakan
komponen komponen transistor untuk pusat prosesing unit dan inti magnetik untuk
memori.Daya ketahan transistor lebih baik dari pada vaccum tube karena tidak
mudah terbakar.
Beberapa contoh
komputer generasi kedua dalah UNIVAC III,UNIVAC SS80,UNIVAC SS90,UNIVAC 1107,
yang dibuat oleh Sperry Rand UNIVAC.Ciri-ciri computer generasi kedua adalah
sebagai berikut:
a)Sirkuitnya terbuat
dari transistor
b)Pemprograman
dibuat dengan bahasa tingkat tinggi seperti FORTRAN,COBOL,dan ARGOL
c)Kapasitas memori
sudah cukup dan prosesnya sudah lebih cepat
d)Ukuran fisik sudah
lebih kecil dari pada komputer generasi pertama
e)Membutuhkan lebih
sedikit daya listrik
f)Berorientasi pada
bisnis dan teknik
3. Komputer Generasi
ketiga tahun 1964-1990
Pada generasi ketiga jenis komputer
terkecil mikrokomputer telah muncul dan popular seperti untuk menggantikan
transistor sebgai program logic komputer.vatoh cum bahasa pemrograman yang lain
pun telah muncul seperti Basic,pascal dan PL/1.
Beberapa contoh
komputer generasi ketiga dalah UNIVAC 1109 dan UNIVAC 9000.Ciri-ciri komputer
generasi ketiga adalah sebagai berikut:
a)Menggunakan IC
b)Pemrosesan lebih
cepat dan kapasitas memori lebih besar
c)Bentuk fisik lebih
kecil dan harganya murah
d)Peningkatan
Software
e)Penggunaan listrik
lebih hemat
4.Komputer Generasi
keempat tahun 1990 an
Komputer generasi keempat dikarateristikkan
dengan memori semikonduktor yang cepat,ukuran kecil,dan kebutuhan tenaga yang
lebih kecil karena setelah IC.Tujuan pengembangan menjadi lebih
jelas.menggecilkan ukuran sirkuit dan komponen-komponen elektrik large scale
integration(LSI) dapat memuat ratusan komponen dalam sebuah chip.Ciri-ciri dari
komputer generasi keempat adalah sebagai berikut:
a)Menggunakan
LSI(large scale integration)
b)Dikembangkan
komputer mikro yang menggunakan microprosessor dan semiconductor yang berbentuk
chip untuk sebuah memori komputer.
5.Komputer generasi
kelima(masa depan)
Generasi
kelima dalam sejarah perkembangan komputer merupakan komputer impian masa depan
di masa ini.Diharapkan komputer dapat melakukan lebih banyak unit pemprosesan
yang berfungsi bersamaan untuk menyelesaikan lebih dari pada satu tugas satu
waktu(multi funtion dan multi tasking) artifical untelligence/kecerdasan buatan
yang sepenuhnya dikendalikkan oleh sebuah komputer menjadi prioritas pada
generasi ini.
This comment has been removed by the author.
ReplyDelete